Cara Geo Tag/Ubah Alamat Pelanggan

Untuk melakukan perubahan alamat terbaru, silakan ikuti langkah berikut.

Pada menu Geo-tag terdapat daftar customer yang telah di geo-tag maupun yang belum di geo-tag serta dapat menambah Pelanggan Baru sesuai lokasi Google Maps.

Jika toko pelanggan Anda telah berpindah lokasi atau lokasi sebelumnya merupakan lokasi yang kurang tepat, Anda dapat melakukan re-geo tag/ubah alamat agar lokasinya ter-updated kembali menjadi sesuai.

Cara untuk melakukan geo tag/ubah alamat sama dengan melakukan pengambilan titik lokasi pelanggan berdasarkan titik koordinat latitude dan longitude.

Cara Melakukan Geo Tag/Ubah Alamat untuk Update Lokasi Pelanggan Terkini

Note: Pastikan Anda telah berada di lokasi yang sama dengan lokasi toko pelanggan.

Step 1: Masuk ke aplikasi SFA

Step 2: Pilih Beranda. Kemudian klik Geo Tag.

Step 3: Klik tab Tag atau Tanpa Tag.

Step 4: Cari nama Pelanggan yang akan dilakukan Re-Geo Tag. Contoh : Toko Baru (Alamat kosong)

Step 5: Pastikan lokasi pelanggan sudah sesuai dengan lokasi Anda (biru) dan tanda pin + (hitam). Kemudian klik tanda pencil pada Gunakan lokasi pin point untuk menambah detail nama alamat.

Step 7: Pada bagian ini, Anda dapat mengisi kolom Alamat dan Detail Alamat. Lalu klik Simpan.

Step 8: Customer yang sudah di re-geo-tagged akan muncul popup seperti dibawah ini.

Step 9: Lakukan Sinkron Transaksi dan Master Data untuk mengirim data lokasi yang sudah di tag ke Back Office.

Selamat mencoba, Kawan Simpli :)

Last updated