Cara Melihat Penjualan Mingguan
Pada laman Dashboard, Anda dapat melihat Laporan Penjualan dari Salesman, Top Customer dan Top Product dalam kurun waktu Mingguan.
Untuk melihat data Penjualan dalam kurun waktu Mingguan, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut :
1. Buka menu Dashboard
2. Pilih This Week
3. Sesuaikan tanggal yang ingin dilihat dengan klik tanda < (sebelum) dan > (sesudah)
Active Outlet: Jumlah customers yang aktif melakukan transaksi.
Total Call: Jumlah kunjungan ke customers.
Effective Call: Jumlah kunjungan yang terdapat transaksi.
Orders: Jumlah order dalam bentuk nota dari customers yang melakukan transaksi (1 customer bisa memiliki lebih 1 order).
Total Orders: Total orders dalam jumlah uang.
Untuk melihat data Top Customers dalam kurun waktu Mingguan, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut :
1. Buka menu Dashboard > This Week
2. Scroll ke bawah pilih Top Customers
Untuk melihat data Top Customers dalam kurun waktu Mingguan, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut :
1. Buka menu Dashboard > This Week
2. Scroll ke bawah pilih Top Products
Product: Kode dan nama produk
Unit: Jumlah item yang dipesan
Total: Total biaya pesanan berdasarkan banyaknya item.
Selamat mencoba, Kawan Simpli :)
Last updated
Was this helpful?
